Description
Buku terbuka yang disusun untuk mahasiswa akuntansi tingkat sarjana. Buku ini membahas secara sistematis konsep-konsep dasar akuntansi keuangan sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan (SAK) dan konvergensinya dengan IFRS . Buku ini tidak hanya menekankan aspek teoritis, tetapi juga dilengkapi dengan contoh kasus, latihan mahasiswa, dan glosarium untuk membantu pemahaman praktis. Tujuannya adalah membekali mahasiswa dengan pengetahuan dan keterampilan analitis agar mampu memahami, menyusun, dan menganalisis laporan keuangan secara profesional dan etis


Reviews
There are no reviews yet.